Coronavirus Disease (Covid-19) yang sekarang sedang ada di sekitar kita, umum-nya di negara kita tercinta Indonesia telah menjadi sesuatu yang menarik dan cukup menarik perhatian serta menjadi buah pembicaraan saat ini baik dari sisi sosial, ekonomi, lingkungan, kesehatan maupun kebijakan. Coronavirus Disease (Covid-19) dinyatakan oleh World Health Organisation (WHO) sebagai emergencies SOS terkait pandemic ini atau diharuskan untuk siaga dan waspada. Pandemic yang memakan jumlah korban sebesar 218.740 per 18 Maret 2020 dan kemudian mengalami peningkatan per hari ini, 19 Maret 2020 yaitu menjadi 221.900 kasus di dunia. Dari kasus tersebut, 227 kasus berada di Indonesia dan kurang lebih 19 orang dinyatakan telah tutup usia per 18 Maret 2020 kemudian mengalami peningkatan menjadi 309 kasus per 19 Maret 2020 (Worldometer, 2020). Hal ini yang kemudian membuat pemerintah diwajibkan untuk melakukan berbagai kebijakan agar jumlah kasus yang terjadi dan korban tidak terus meningkat....
Blog that owned by six young men who are sitting in the same university in Indonesia. This blog is represent to our devotion with people around who loves economics